26 Nov 2011

0

Cara Menutup dan Menonaktifkan Akun Facebook

  • 26 Nov 2011
  • Om-template
  • Share
  • Jika anda sudah tak berminat lagi untuk menggunakan akun facebook anda karena sesuatu hal, berikut ini saya cara menutup dan menonaktifkan akun Facebook secara permanen namun waktu yang dibutuhkan lumayan lama :
    - Hapus semua kawan anda dengan cara mengklik tanda “x” lalu memilih “remove friend”.
    - Hapus semua foto di halaman album anda. Caranya, masuk ke halaman foto, lalu pilih   album dan pilih “delete this album”.
    - Hapus semua komentar yang anda kirim, dengan cara masuk ke halaman profile lalu   pilih tanda “x” dan pilih “delete” di setiap kotak wall dan komentar anda.
    - Cabut keanggotaan anda dari groups, fan, dan supporter di halaman INFO. Caranya   dengan mengunjungi group anda lalu pilih “remove”.
    - Hapus semua info tentang anda. Pilih “info” edit.
    - Remove smua tag yang ada di halaman foto anda
    - Kirim email ke http://www.facebook.com/help/contact.php?  show_form=delete_account dan pilih hapus akun secara permanen. Masukkan   password anda lalu masukkan kata sandi yang terlihat.
    Atau Anda juga dapat mencoba untuk kirim email ke facebook untuk menghapus   account anda.Kirim ke privacy@facebook.com, support@facebook.com dan   info@facebook.com dam kirim permintaan bahwa anda ingin menghapus account   Anda. Tunggu untuk mendapatkan respon email dari Facebook bahwa account Anda   telah dihapus secara permanen.
    - Setelah terkonfirmasi, facebook akan memberitahukan bahwa jika Anda tidak login   selama 14 hari, maka akun anda akan terhapus dan tidak bisa direcovery.
    - Setelah itu facebook akan log out otomatis.
    - Silahkan perikasa 14 hari kemudian dengan login dengan akun anda. Kalau tidak   bisa berarti facebook anda berhasil di delete.
    Cara Menutup dan Menonaktifkan akun Facebook untuk sementara :
    * Masuk ke Facebook. Pilih “Account” di sudut kanan atas. Kemudian klik “Account Settings”. Gulir ke bawah halaman untuk “Deactivate Account”. Klik pada link tsb.
    * Tiba di halaman yang akan menanyakan “Apakah Anda yakin ingin menonaktifkan account Anda?”
    * Centang kotak untuk menjelaskan mengapa Anda menonaktifkan?
    * Periksa kotak “Email opt out”. Melakukan hal ini memungkinkan tidak menerima email lagi dari Facebook.
    * Tekan “Deactivate” tombol. Account Anda sekarang akan “tersembunyi” dari pengguna Facebook lainnya, namun Anda masih akan memiliki pilihan untuk mengaktifkan kembali account Anda kapan saja.

    Sumber : http://peluangusaha-oke.com/cara-menutup-dan-menonaktifkan-akun-facebook/

    0 Responses to “Cara Menutup dan Menonaktifkan Akun Facebook”

    Subscribe